11.AKU Melampui Semua Identitas


Ya, ini adalah pertemuan keluarga. Faktanya, semua pertemuan yang AKU hadiri adalah pertemuan keluarga bagi-Ku, seluruh umat manusia adalah keluarga-Ku. AKU tidak membawa identitas yang menandakan negara asal atau tempat kediamanKU sendiri. AKU melampui semua identitas.

Sathyam Sivam Sundaram Vol II.p.201

==========

Yes, this is a family gathering. As a matter of fact, all gatherings into which I come are family gatherings for Me, the entire mankind is My family. I carry no labels assigning a country of origin or residence for Myself. I am above all labels.

Sathyam Sivam Sundaram Vol II.p.201