67. Berbagi Kedamaian


Hidup penuh kedamaian di Prashanthi Nilayam dengan mengesampingkan daya tarik duniawi. Ketika engkau kembali ke negaramu masing-masing, bagikanlah perasaan (penuh kedamaian) tersebut dengan saudara sebangsamu.

Sathya Sai Speaks Vol XXVIII halaman 344

===

Live in peace in Prashanthi Nilayam ignoring the attractions of the outside world. When you return to your respective country, share your experience with your countrymen.

Sathya Sai Speaks Vol XXVIII page 344